Antara Sorga & Neraka
Manakala shirat telah mereka lewati, kemudian Allah membiarkan mereka berkumpul pada suatu tempat, yang berada diantara surga dan neraka, yang bernama Qontharah, menunggu izin masuk surga. Diriwayatkan dari Abu Sa’id…
Manakala shirat telah mereka lewati, kemudian Allah membiarkan mereka berkumpul pada suatu tempat, yang berada diantara surga dan neraka, yang bernama Qontharah, menunggu izin masuk surga. Diriwayatkan dari Abu Sa’id…
Diantara kaum muslimin yang melewati Shirat terbagi menjadi tiga, ada yang mulus, selamat, dan ada yang selamat namun gosong oleh api neraka. Seperti yang dijelaskan dalam haditsnya Abu Hurairah radhiyallahu…
Apa yang dilakukan begitu sampai di jembatan Ash-Shirat Selanjutnya, ketika mereka telah sampai dijembatan, maka Allah membagi cahaya bagi masing-masing orang, untuk menerangi jalan yang akan dilewatinya. Hal itu, seperti…
Manakala Allah Tabaraka wa ta’ala telah selesai menghitung amalan hamba, begitu pula masing-masing telah menerima hasilnya. Maka manusia berbondong-bondong menuju Shirat untuk meniti diatasnya menuju surga, dan di antara mereka…
Lalu di nampakan setiap amalan para hamba, tatkala didunia. Hal sebagaimana yang tertera di dalam firman Allah Azza wa jalla: ﴿ هَٰذَا كِتَٰبُنَا يَنطِقُ عَلَيكُم بِالحَقِّ إِنَّا كُنَّا نَستَنسِخُ مَا كُنتُم تَعمَلُونَ…
Setelah berlalu waktu yang begitu panjang tersebut, yang penuh dengan kegalutan dan kesulitan menunggu dipadang Mahsyar, maka selanjutnya: Allah Tabaraka wa Ta’ala mengizinkan manusia untuk mencari Syafa’at. Kejadian yang menegangkan…
Keadaan manusia pada saat itu, sangat beragam jenisnya, sesuai dengan tingkat amalannya waktu didunia. Diantaranya adalah: Ada yang berdiri dibawah sinar mentari yang begitu panas, sehingga peluh dan keringat membasahi…
Mereka semua akan dikumpulkan dalam keadaan telanjang kaki belum dikhitan. Hal itu, sebagaimana yang ditegaskan dalam haditsnya Aisyah radhiyallahu ‘anha, beliau menceritakan: “Rasulallah Shalallahu ‘alaihi wa sallam pernah bersabda: ((…
Yang di maksud dengan al-Hasyr yaitu hari di mana semua orang dihimpun dalam satu tempat. Hal itu sebagaimana yang termaksud dalam bahasa al-Qur’an, seperti yang Allah Azza wa jalla firmankan:…
Saudaraku semoga Allah merahmati kalian. Manusia didalam kegelapan kubur berada diantara dua hal, mendapat nikmat atau adzab. Hal itu sampai tegak hari kiamat kelak, dan apabila kiamat telah datang maka…
Sedangkan diantara nikmat kubur yang akan diperoleh adalah, seperti yang telah datang penjelasannya dalam haditsnya Abu Darda radhiyallahu ‘anhu. Yang isinya menyatakan bahwa tidak ada seorang manusiapun, tanpa terkecuali, baik…
Yang dimaksud beriman kepada hari akhri yaitu mengilmui dengan setiap perkara yang berkaitan dengan kejadian setelah kematian seorang hamba sambil dibarengi keyakinan yang sempurna. Dan keimanan ini mencakup berbagai aspek,…